Induk Hewan dan Anaknya, Gambarkan Rempongnya jadi Emak-emak
ekor9.com. Gambar anak hewan dan induknya. Jangankan ibu manusia, induk hewan juga memiliki insting kuat untuk mengasihi anak-anaknya. Segala upaya dikerahkan agar keturunannya sehat dan terlindungi. Mereka juga rela berkorban. Sehingga beban berat dan kerepotan harus ditanggungnya.
Namun bagaimana pun, induk hewan tetap mengasuh anak-anaknya dengan caranya sendiri. Kadang kita juga sering memergoki gaya mereka ketika menjaga buah hatinya. Tidak jarang aksi tersebut begitu lucu dan menggemaskan. Kalau beruntung, kita bisa menjepret momennya.
Contohnya seperti gambar-gambar berikut, yang sukses memberi kesan betapa tidak mudahnya menjadi seekor induk atau emak bagi hewan.
Daftar Isi :
1. Anak monyet dan induknya
2. Anak anjing dan induknya
3. Induk Opossum ini tampaknya tidak pakai jarak lahir antara anak satu dengan lainnya.

Induk Opossum dan anaknya – via : demotywatory.pl
4. Anak kucing dan ibunya, Lucu banget!

Kucing dan anaknya lucu banget, via : weheartit.com
5. Tupai dan anaknya
6. Anak badak dan induknya
7. Gambar hewan babon sedang menyusui
Sampai sini, ada yang senyum-senyum lucu atau malah sampai ngakak? Hehehe… anak hewan dan induknya. #RD